Pelatihan Manajemen Usaha Taman Penitipan Anak SEPTEMBER

Pelatihan Manajemen Usaha Taman Penitipan Anak

Pelatihan Manajemen Usaha Taman Penitipan Anak SEPTEMBER

Bisnis Taman Penitipan Anak ( Day Care )  akhir – akhir ini  menjadi bisnis yang banyak diminati oleh orang yang akan mendirikan usaha yang berkaitan dengan dunia anak  mengingat bahwa bisnis ini menjadi bisnis yang memberikan peluang dan keuntungan dalam jangka yang lama karena berkaitan dengan  pertumbuhan kehidupan manusia sepanjang ada perkawinan dan kelahiran .

Pasangan bekerja merupakan hal biasa terlebih di  Zaman sekarang , Sebagai seorang ibu dan  seorang wanita karier  selain harus memikirkan pekerjaan juga harus menyeimbangkan mengurus keluarga terutama anak , sementara mencari tenaga pengasuh atau baby sitter bukan hal yang mudah dan murah  terlebih tenaga pengasuh anak yang benar-benar menyayangi dan mengerti tentang pengasuhan anak sesuai dengan tingkatan umur. Karena itulah kebutuhan tentang sebuah tempat  Day Care yang bisa memenuhi standarisasi untuk menitipkan anak menjadi altenatif yang banyak dicari oleh para  orang tua untuk menitipkan anak meraka selama ditinggal bekerja . Day Care yang baik juga harus dibina oleh tenaga tenaga pengasuh yang terdidik dan juga standarisasi pendidikan  dan fasilitas yang sesuai dengan tingkatan usia anak.

Semakin berkembang nya jaman dan tingkat kehidupan , maka akan di ikuti juga oleh kebutuhan akan sebuah tempat Day Care , sehingga bisa dikatakan Usaha Penitipan anak atau Day Care ini menjadi usaha yang tidak  akan pernah mati seiring berkembangnya kehidupan manusia. Mendirikan usaha Day Care yang baik aman , nyaman , legal  dan punya standard sesuai dengan kurikulum dunia anak menjadi tujuan dari Pelatihan Manajemen Bisnis Day Care yang sudah kami adakan sejak tahun 2011. Karena keprihatinan terhadap banyak nya usaha Day Care tapi belum memenuhi Kriteria yang dibutuhkan oleh para orang tua     .  Oleh karena itu di  Pelatihan Manajemen Usaha Penitipan Anak 

tidak hanya mengajarkan  prosedur dalam membuka usaha Day Care tapi juga mengajarkan materi mendidik anak sesuai dengan tingkatan usianya .  Pelatihan ini dilaksanakan selama 2 Hari , Hari pertama materi kelas sedangkan hari kedua adalah materi Observasi langsung di tempat Day Care nya.sehingga peserta akan mendqapatkan gambaran yang jelas jika akan mendirikan usaha Day Care tidak hanya sekedar angan –angan saja.  Setelah pelatihan peserta juga akan mendapatkan sertifikat yang dapat digunakan untuk membuka usaha.    

Materi pelatihan dirancang sedemikian rupa sehingga Calon Pengusaha dan Pengusaha Yang Sudah Punya Bisnis Tapi Tidak Berkembang dapat mengikuti pelatihan ini sehingga dapat mengaplikasikasikannya pada usaha jasa penitipan anak.

Materi Materinya Antara Lain :

  1. Mengelola Usaha Jasa Taman Penitipan Anak
  2. Pedoman Pendirian Usaha Jasa Taman Pendidikan Anak (Design Layout)
  3. Persyaratan Dan Permohanan Ijin Untuk Mendirikan Usaha Jasa Penitipan Anak Serta Analisis Keuangan Untuk Mendirikan Usaha Jasa Penitipan Anak.
  4. Promosi Dan Pemasaran Usaha Jasa Penitipan Anak.
  5. Observasi Ke Usaha Jasa Taman Penitipan Anak
  6. Program Pembelajaran Usaha Jasa Penitipn Anak
  7. Terapi Musik
  8. Pengembangan Usaha Jasa Penitipan Anak

INVESTASI KEGIATAN :

Investasi kegiatan yang dibutuhkan untuk mengikuti pelatihan ini adalah Rp 1.500.000,- (Satu Juta Lima Ratus Ribu Rupiah). Dengan fasilitas yang didapat : Modul / Training Kit, Lunch, Coffee Break, Sertifikat

SEGERA DAFTAR KAN :

WA: 081328330545

IG: Jogja.Learning.Center

Telp : (0274)-385939

E-mail: richindo.yogyakarta@yahoo.com

Website: www.jogjalearningcenter.com, www.mombabyspa.com

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*